Di era digital ini pastinya sudah banyak orang tahu mengenai sebuah mesin pencetak foto atau dokumen yang tidak lain bernama Printer. Printer memudahkan banyak orang terkhusus bagi mereka yang membutuhkan hardcopy.
Apakah kamu bosan dengan pekerjaan kantor dan ingin membuka sebuah usaha. Bisa usaha sesuai dengan minat dan hobi kamu, seperti usaha jasa desain grafis, usaha snack makanan dan lain-lain.
Memang banyak hal yang harus dipersiapkan saat kamu akan membuka bisnis, mulai peralatan bisnis, bahan-bahan dan lain sebagainya. Salah satu yang tidak kalah penting ialah printer.
Rekomendasi Printer Terbaik Untuk Usaha Percetakan Rumahan
- HP
Pertama, ada salah satu printer terbaik dari HP, yakni HP Deskjet 2676. Printer ini mampu mencetak dokumen dengan kecepatan 16 sampai 20 ppm untuk dokumen yang dicetak menggunakan tinta hitam hingga berwarna. HP Deskjet 2676 mendukung penggunaan kertas dengan beragam ukuran mulai dari A4 sampai envelope, dan tentu bisa digunakan untuk mencetak foto serta brosur.
Printer HP Deskjet 2676 mampu memfotokopi hingga sembilan lembar dengan resolusi 600 x 300 dpi. Selain berfungsi sebagai printer dan mesin fotokopi, printer HP Deskjet 2676 yang sudah dilengkapi dengan teknologi wireless juga dapat digunakan sebagai scanner. HP Deskjet 2676 dilengkapi dengan teknologi contact image sensor dan mampu memindai dengan resolusi up to 1200 x 1200 dpi.
- Epson (L120 Ink Tank Printer)
Jika Anda tidak mau ribet dengan mengganti cartridge kosong dengan yang baru, maka printer Epson ini bisa menjadi pilihan. Epson L120 Ink Tank Printer pengoperasiannya menggunakan jenis cartridge yang bisa diisi ulang dan termasuk printer yang hemat tinta. Mencetak 4.000 lembar hanya menghabiskan 1 botol tinta hitam, sedangkan kombinasi tiga warna tinta bisa mencetak sampai 6.500 lembar.
- Epson L3110
Epson L3110 merupakan rekomendasi printer selanjutnya. Printer multifungsi ini adalah penyempurnaan dari seri L110. Printer Epson L3110 mampu mencetak foto hingga 7500 halaman dan hitam putih sebanyak 4500 halaman. Kecepatan cetak Epson L3110 adalah 10 ipm untuk hasil cetak hitam putih dan 5 ipm untuk printer gambar warna.
Printer ini memiliki catridge dengan jenis Inkjet dengan 4 warna yaitu Black, Cyan, Magenta, dan Yellow. Sama seperti tipe printer laser lainnya, Epson L3110 juga memiliki kemampuan Scan dan Copy. Untuk konektivitas, printer ini masih menggunakan USB 2.0, dan belum dilengkapi sambungan nirkabel.
- Printer Canon Pixma IP2770
Printer pertama yang kami rekomendasikan adalah menggunakan Printer Canon Pixma IP2770. Printer ini sangat banyak digunakan dan anda dapat menggunakan printer ini untuk kegiatan mencetak seperti undangan blanko dan undangan yang menggunakan kertas jasmine.
Printer ini memiliki kecepatan yang diatas rata-rata saat digunakan untuk mencetak. Apalagi bila dibandingkan dengan Epson L310, kecepatan cetak Canon Pixma IP2770 lebih unggul walaupun kualitas gambar memang Epson L310 sedikit Lebih baik. Printer Canon Pixma IP2770 memiliki harga yang sangat terjangkau dibawah Rp. 1 juta.
- HP 2676 All In One WiFi Ink Advantage
Printer ini menggunakan catridge khusus untuk memberikan hasil pencetakan yang berkualitas. Sebagaimana printer multifungsi lainnya, kamu bisa scan dan menggandakan dokumen dengan printer ini. Selain konektivitas USB Hi-Speed 2.0, kamu masih bisa menggunakan printer ini untuk konektivitas nirkabel. Ukuran pencetakan pada printer ini bisa digunakan untuk mencetak di atas kertas A4, B5, A6, dan DL Envelope.